MULIA77: Situs Judi Slot Gacor Hari Ini & SLOT88 Terbaru

Babinsa Datangi Pasar Binaan, Monitoring Ketersediaan dan Stabilitas Harga Bahan Pokok

avatar Rakyat Jelata

GRESIK,rakyatjelata.com - Babinsa Koramil 0817/01 Driyorejo Sertu Abdul Qohar melaksanakan komsos dengan para pedagang minyak dan bahan pokok di pasar tradisional Desa Sumput, Kec. Driyorejo, Kab. Gresik. Sabtu (01/04/2023).

Kegiatan komsos ini, dalam rangka monitoring ketersediaan dan stabilitas perubahan harga minyak dan bahan pokok di pasar binaan. Maka dari itu, Babinsa Sertu Abdul Qohar keliling pasar untuk memastikan semua dalam keadaan cukup dan aman.

Baca Juga: Gerak Cepat Babinsa Bantu Padamkan Api yang Membakar Lahan

Lebih lanjut, ia menyampaikan bahwa harga jual minyak goreng dan bahan pokok lainnya yang ada di pasar Desa Sumput masih dalam taraf wajar dan belum ada kenaikan yang signifikan, serta sejumlah minyak goreng dan bahan pokok masih cukup stoknya tidak ada kelangkaan.

Baca Juga: Babinsa Koramil Ujungpangkah Kunjungi Tempat UMKM Pembuatan Tahu, Dorong Semangat Para Pekerja

Monitoring ini saya lakukan, untuk mengantisipasi dan mewaspadai apabila terjadi kenaikan harga minyak goreng dan bahan pokok lainnya, para pedagang tidak memainkan harga yang terlalu melambung dan tanpa mengikuti aturan dari pemerintah," kata Sertu Abdul Qohar.

Baca Juga: Melalui Komsos, Babinsa Desa Tiremenggal Memotivasi Usaha Penggilingan Padi Wilayah Binaan

Selain itu, ia memberikan himbauan kepada para pedagang apabila terjadi kenaikan harga minyak dan bahan pokok lainnya agar tidak sampai melakukan penimbunan. (*/id@).

Editor : ida